Pertama Kalinya, Tak Ada Kasus Baru COVID-19 di Wuhan

Liputan6.com, Jakarta Untuk pertama kalinya, pemerintah Tiongkok mengatakan bahwa tidak ada laporan kasus baru infeksi virus corona atau COVID-19 di Wuhan serta wilayah sekitarnya yang berada di provinsi Hubei. Dikutip dari Xinhua pada Kamis (19/3/2020), laporan tersebut diungkap oleh otoritas kesehatan Tiongkok pada hari Rabu, 18 Maret 2020, waktu setempat. Seperti diketahui, Wuhan menjadi tempat COVID-19 pertama kali ditemukan dan menyebar. SejakLanjutkan membaca “Pertama Kalinya, Tak Ada Kasus Baru COVID-19 di Wuhan”

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Mulai